Sabun Transparan Bebas Alkohol
awal mulanya sabun transparan dibuat dengan menggunakan alkohol (monohydric alcohol ) yaiyu dengan melarutjkan sabun base ( chip soap ) dalam 20 % - 50 % jumlah alcohol. Kemudian ditambah gliserin ( 5 % sd 25 % ) dan sirup 10 – 25 %. Setelah alcohol menguap selama waktu curing akan terbentuk sabun transparan yang berwarna agak kekuningan ( yellow light ).
Adanya alcohol dalam sabun tersebut walaupun sudah melalui waktu curing ageing selama 2 minggu sampai 2 bulan tidak menjadikan sabun tersebut bebas alcohol. Hal ini membawa dampak bagi pengguna dimana akan terjadi efek skin dryness ( kulit kering ), skin dryness dapat berujud dalam bentuk, bintik pada kulit, kulit merah, kulit teriritasi, pecah pecah, terkelupas dan akan menjadi lebih parah lagi akibatnya pada kulit yang sensitive.
Disamping menyebabkan kulit kering, adanya alcohol dengan kekuatan 96% membutuhkan rancangan khusus instalasi mesin sabun transparannya, untuk menghindari ledakan atau kebakaran akibat dari alcohol yang sangat mudah terbakar. Alcohol 96% sangat mudah terbakar karena titik apinya rendah. Adanya alcohol yang menguap juga akan megurangi berat akhir dari sabun tersebut.
Dari gambaran diatas formular sabun transparan merancang sabun yang lebih baik untuk kulit. Sabun transparan non alcohol yang berbasis moisturizing ( pelembab ) dan humectan ( gliserin, gula, sorbitol ) yang akan menjaga kulit dari efek kulit kering yang biasanya terjadi dari sabun transparan yang menggunakan alcohol. berminat tutorialnya download
Adanya alcohol dalam sabun tersebut walaupun sudah melalui waktu curing ageing selama 2 minggu sampai 2 bulan tidak menjadikan sabun tersebut bebas alcohol. Hal ini membawa dampak bagi pengguna dimana akan terjadi efek skin dryness ( kulit kering ), skin dryness dapat berujud dalam bentuk, bintik pada kulit, kulit merah, kulit teriritasi, pecah pecah, terkelupas dan akan menjadi lebih parah lagi akibatnya pada kulit yang sensitive.
Disamping menyebabkan kulit kering, adanya alcohol dengan kekuatan 96% membutuhkan rancangan khusus instalasi mesin sabun transparannya, untuk menghindari ledakan atau kebakaran akibat dari alcohol yang sangat mudah terbakar. Alcohol 96% sangat mudah terbakar karena titik apinya rendah. Adanya alcohol yang menguap juga akan megurangi berat akhir dari sabun tersebut.
Dari gambaran diatas formular sabun transparan merancang sabun yang lebih baik untuk kulit. Sabun transparan non alcohol yang berbasis moisturizing ( pelembab ) dan humectan ( gliserin, gula, sorbitol ) yang akan menjaga kulit dari efek kulit kering yang biasanya terjadi dari sabun transparan yang menggunakan alcohol. berminat tutorialnya download
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Label: jasa produksi sabun, jual chipsoap, jual mesin sabun, jual mixer sabun, jual sabun, maklon sabun
4 Komentar:
Pada 23 Februari 2009 pukul 08.06 , Anonim mengatakan...
Resep saya yang tadi siang saya coba (non alkohol)
RBD Palm Oil 225 Gr
CNO (bukan RBD) 60 Gr
Steric Acid 15 Gr
NaOH 48 BE 84 Gr + 22 Gr Aquades (lye solvent)
> Proses saponifikasi tahap gel lebih kurang 1,5jam sampe benar2 menjadi Free Fatty Acid, di teteskan indikator cair fenatalin cairan nya tidak berubah warna merah <
Gula biasa 91 Gr
Glycerine 91 Gr
Air 60 Gr
* Sabun nya tidak sepenuhnya balik menjadi cairan walau sudah di panaskan 1 jam (50% dasar cair, 50% atas masih berupa sabun gel cair)
* Ambil contoh sedikit sabun yang cair cukup bening, bisa di pake buat baca koran
Air 103 Gr ( niatnya biar sabunnya menjadi cair, alhasil waktu di tuang sedikit malah tambah buram dan tidak sepenuhnya mencair)
Extra Gula 38 Gr
Extra Glycerine 23 Gr
Extra Air 141 Gr
** Sabun bening kembali tapi tidak sebening yang sebelum di tambahkan air (agak buram sedikit)
NB : Bening waktu panas (hati udah gembira neh), begitu dingin di bawah angin AC timbul bintik2 putih di tengah2 sabun.
Resep ke dua :
CNO (bukan RBD) 200 Gr
RBD Palm Oil 100 Gr
NaOH 48 BE 99 Gr + 50 Gr Aquades (lye solvent)
> Proses saponifikasi tahap gel lebih kurang 1,5jam sampe benar2 menjadi Free Fatty Acid, di teteskan indikator cair fenatalin cairan nya tidak berubah warna merah <
Tahap Pelarutan
1. Alkohol Teknis 96% : 179 Gr ( untuk mencairkan sabun gel )
1.1 Biarkan sabun benar2 mencair lebih kurang 30-60 menit
2. Glycerine : 59 Gr ( di tuang setelah sabun bener2 cair )
2.2 Biarkan dulu selama 20-30 menit
3. Gula : 80 Gr
Hasil : Bening waktu panas , setelah di dinginkan transparancy nya berkurang banyak.
Pertanyaan saya ...
1. Gimana seh biar sebening kaca ?
2. Perhitungan dan Solvent bagaimana yang cocok untuk transparant alkohol serta yang non-alkohol
3. Apakan cetakan sebaiknya dalam keadaan dingin waktu mau menuang sabun?
4. Sebenernya boleh gk seh jika saya masukan ke dalam kulkas sabun nya (mengingat jika drop suhu dengan cepat maka transparancy nya lebih baik) ?
5. Propylene Glycol pada sabun transparant fungsinya untuk apa ya?
Makasih banyak atas waktu yg pak de berikan untuk menjawab pertanyaan saya ini.
Andre
Pada 25 Februari 2009 pukul 15.00 , SABUN MISYKAT mengatakan...
1.jumlah fraksi solven sama dengan jumalh fraksi sabun, maka akan menjadi sabun transparan. jika jumlah fraksi solven lebih banyak maka jadi ultra clear, sperti air.
2. perhitungan seperti diatas untuk mendapatkan transparan, senyawa glikol ( etilen glikol, dietilen glikol, polietilen glikol 400, propilen glikol), senyawa alkanolamine ( triethanol amien, diethanol amine, mono ethanol amin dll ) bisa juga untuk solven.
3. dicetak klu masih cair.
4.dimasukkan dalam kulkas boleh, gak dimasukkan juga tidak masalah
5. propilen glikol untuk moisturizer
Pada 6 Maret 2009 pukul 15.20 , Anonim mengatakan...
1.jadi pada dasar nya tetap harus menggunakan alkohol agar lebih transparant?
2.maksud bapak berarti jika berat sabunnya 500 gr, total solvennya pun harus 500 gr atau lebih agar lebih bening?
Pada 7 April 2013 pukul 18.55 , Unknown mengatakan...
PAK AGUS BOLEH SAYA BERKUNJUNG KERUMAH BAPAK,ALAMATNYA DI Mana ya,mau belajar boleh gak
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda